Profil Bernardo Silva, Sosok Man of The Match Manchester City vs Real Madrid di Liga Champions

inNalar.com – Sukses menghajar Real Madrid dengan skor 4-0, Bernardo Silva tampil agresif bersama Manchester City.

Berikut ini profil dari Bernardo Silva yang tampil dan bermain agresif saat menghajar Real Madrid 4-0 bersama Manchester City.

Dalam lanjutan laga semifinal leg 2 Liga Champions, Manchester City sukses menghajar Real Madrid dengan skor 4-0 di Etihad Stadium.

Baca Juga: Ramalan Pep Guardiola soal Manchester City Lolos ke Final Liga Champions Benar Terwujud

Pertandingan Manchester City vs Real Madrid tersebut berlangsung pada Kamis (18/05/23) pukul 02.00 dini hari WIB.

Bernardo Silva tampil dengan agresif tatkala menjamu Madrid di Etihad Stadium.

Bernardo Silva sukses menorehkan 2 gol dalam pertandingan melawan Madrid tersebut. Tepatnya saat di menit 23 dan 37 di babak pertama.

Baca Juga: Man City Menang-Pep Guardiola Patahkan Rekor Carlo Ancelotti di Liga Champions, Double Kill Bagi Madrid!

Penyerang sayap tersebut pun mendapatkan rating sebesar 8,5 dalam pertandingan tersebut.

Berikut ini adalah profil dari Bernardo Silva yang sukses tampil agresif bersama Manchester City.

Bernardo Silva lahir pada 10 Agustus 1994 di Lisbon, Portugal.

Pemain asal Portugal ini memiliki tinggi badan 173cm.

Baca Juga: Kalahkan Real Madrid, Manchester City Lolos ke Final Liga Champions

Bernardo Silva berposisi sebagai gelandang serang juga penyerang sayap.

Bernardo Silva memulai karir sepakbolanya bersama Benfica sejak ia kecil.

Kemudian pada tahun 2014 memulai karir profesionalnya dengan dipinjamkan kepada AS Monaco.

Selanjutnya pada tahyn 2015 ia kembali ke Benfica namun AS Monaco mulai mengontraknya hingga tahun 2017.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Semifinal Leg 2 Liga Champions Manchester City 4-0 Real Madrid, Tuan Rumah Lolos Ke Final

Kemudian ia bergabung dengan Manchester City di pada tahun 2017 dan saat ini ia masih membela tim asal kota Manchester tersebut.

Itulah profil serta karir klub profesional yang pernah ia jajaki di dunia sepakbola.***(Galih Nur Wicaksono)

Rekomendasi