Jadwal Pertandingan Manchester City vs Inter Milan Final Liga Champions Beserta Line Up dan Link Streaming

inNalar.com – Manchester City akan berhadapan langsung dengan Inter Milan di final Liga Champions 2022/23.

Pertandingan Manchester City vs Inter Milan pada final Liga Champions akan berlangsung di Stadion Olimpiade Ataturk, Istanbul, pada Minggu (11/06/2023) dini hari.

Laga kali ini akan menjadi pertandingan puncak antara dua tim yang belum pernah bertemu sebelumnya di kompetisi ini.

Baca Juga: Tepung Beras dan Bumbu Dapur Ini Bisa Bikin Kulit Putih, Glowing, dan Kenyal, Doi Auto Nempel Terus Deh!

Manchester City berambisi besar untuk meraih treble domestik setelah memenangkan Liga Inggris dan Piala FA sebelumnya.

Mereka juga tampil dominan di Liga Champions dengan menyingkirkan juara bertahan Real Madrid di semifinal.

Inter Milan, di sisi lain, masih kesusahan di liga domestik dan hanya finis di posisi keempat di Serie A.

Baca Juga: Kopi Kapal Api Ternyata Bisa Mengatasi Jerawat dan Buat Kulit Putih Bak Artis Korea, Begini Resep Skincare-nya

Klub asal kota Milan tersebut berhasil menembus final Liga Champions dengan mengalahkan rival sekota AC Milan di semifinal.

Jadwal Pertandingan

Tempat : Stadion Olimpiade Ataturk, Istanbul

Waktu : 11 Juni 2023

Pukul : 02.00 WIB

Wasit : Szymon Marciniak

Baca Juga: Siapa Sangka, Menghilangkan Jerawat dan Flek Hitam di Wajah Tak Perlu Beli Skincare Mahal, Pakai Bahan Ini

Hasil 5 Laga Terakhir

Manchester City 

03.06.23 (FAC) Manchester City 2-1 Manchester Utd

28.05.23 (PL) Brentford 1-0 Manchester City

25.05.23 (PL) Brighton 1-1 Manchester City

21.05.23 (PL) Manchester City 1-0 Chelsea

18.05.23 (CL) Manchester City 4-0 Real Madrid

Baca Juga: Benarkah Jika Childfree bisa Membuat Pasangan Awet Muda? Ini Penjelasannya

Inter Milan

03.06.23 (SA) Torino 0-1 Inter Milan

28.05.23 (SA) Inter Milan 3-2 Atalanta

25.05.23 (COP) Fiorentina 1-2 Inter Milan

21.05.23 (SA) Napoli 3-1 Inter Milan

17.05.23 (CL) Inter Milan 1-0 AC Milan

Head-to Head

Kedua tim belum pernah bertemu sama sekali di pertandingan profesional apapun.

Namun Manchester City dan Inter Milan pernah bersua dalam pertandingan persahabatan dengan hasil berikut:

(31-07-2011) Inter Milan 0 : 3 Manchester City (International Club Friendly)

(01-08-2010) Inter 3 : 0 Manchester City (International Club Friendly)

 Baca Juga: Aktris Video Dewasa Taiwan Han Tang Tuntut Pacarnya Harus Punya Mr P Lebih dari 18 Cm

Prakiraan Pemain:

Prakiraan Line Up Manchester City (3-2-4-1): Ederson (GK); Walker, Dias, Akanji; Stones, Rodri; Silva, De Bruyne, Gundogan (C), Grealish; Haaland.

Prakiraan Line Up Inter Milan (3-5-2): Onana (GK); Darmian, Acerbi, Bastoni; Dumfries, Barella (C), Calhanoglu, Brozovic, Dimarco; Lukaku, Martinez.

Link Streaming

Untuk link streamingnya, bisa langsung anda akses dengan klik link di bawah ini.

https://www.vidio.com/live/9494-uefa-champions-league

***(Dadang)

 

Rekomendasi