Sudah Pakai Beragam Skincare Tapi Hasilya Nihil, Berikut Rahasia Agar Skincare Kamu Dijamin Ngefek


inNalar.com – 
Setelah mencoba berbagai macam skincare tapi tidak ada hasilnya, apakah salah dari skincarenya atau kulitmu yang tidak mempan? Simak berikut penjelasannya.

cara agar penggunaan skincare ngefek di kulit yaitu;pertama kenali dulu jenis tipe wajah yang kamu miliki.

Sebelum menggunakan dan memilih skincare kamu harus mengetahui jenis kulit wajah yang kmau miliki. 

Baca Juga: Tanpa Infus Whitening Dan Suntik Putih, Kulit Cerah Putih Berseri Dengan Mengkonsumsi Suplemen Ini

Jenis kulit pada wajah normal, oily, kombinasi atau kering, Ketika kamu sudah menegnali jenis kulit wajah yang kamu miliki itu akan membuat menentukan jenis skincare apa yang kamu butuhkan.

Bagi kalian yang belum tahu mengenai jenis kulit apa yang kamu miliki, kamu bisa menggunakan cara ini yaitu menggunakan kertas minyak.

Saat bangun tidur kamu bisa menggunakan kertas minyak untuk wajah lalu tempelkan pada 4 titik antara lain; di pipi kanan kiri, didahi dan juga di dagu serta di bagian hidung.

Baca Juga: Cek Fakta: Presiden Jokowi Menangis Usai Mengunjungi Sha Wang Yang Menjalani Operasi

Setelah menempaelkan kertas minyak khusus wajah di bagian 4 titik tadi tungggu selama 10 menit. Jika minyak diarea pipi kanan kiri, dahi dan dagu serta hidung tidak terlepas berarti kamu memiliki jenis kulit oily atau berminyak.

Tetapi jika minyak kertas khuss wajah yang ditepelkan tidak terlepas maka tipe kulit yang kamu miliki adalah kering.

Jika kertas minyak khusus wajah hanya terlepas di bagian pipi kiri kanan sedangkan diarea dahi, dagu dan hidung tidak terlepas itu tandanya kamu memiliki jenis kulit wajah kombinasi.

Baca Juga: Cek Fakta: Arya Saloka Resmi Menikahi Amanda Manopo, Resepsi Pernikahannya Live di RCTI

Cara yang kedua agar skincaremu ngefeka dalah menentukan basic skincare yang tepat seperti; jika kamu memiliki kulit wajah yang kering maka kamu membutuhkan facial wash gentle, moisturizer emollient bertekstur kental.

Serta dapat menggunakan sunscreen yang memiliki proteksi yang maksimal dan non alkohol serta non perfume.

Tapi jika kamu memiliki tipe kulit jenis oily pilihlah facial wash yang dapat mengurangi kadar minyak , moisturizer ringan (humectannt), dan pilihlah sunscreen dengan kandungan SPF tidak terlalu tinggi agar tidak dapat menyumpat pori-pori.

Cara yang ketiga adalah menentukan jenis masalah kulit yang kmau miliki jika kamu memiliki permaslahan kulit seperti anti aging maka tambahkan penggunaan retinol 2-3 kalai dalam seminggu. 

Jika permaslaahan wajahmu adalah jerawat maka kamu perlu menambahkan BHA  atau Salicilic Acid 2-3 kali dalam seminggu. Unutk kulitmu yang kusam bisa menambhakan AHA(Lactic Acid, Glycolic Acid).

Jika permaslaahan kulit kamu sensitif bisa menggunakan sincare dengan kandungan PHA (Gluconolactone,Galactose, dan Lactobionik Acids). (Faizzatun Nazira)

Rekomendasi