4 Tips Mengatasi Bruntusan di Wajah Dengan Cepat dan Alami, Hanya Dalam Semalam!

InNalar.com- Pasti readers nggak asing lagi kan dengan yang namanya bruntusan?

Mau tau apa sih sebenarnya bruntusan itu?

Sebenarnya bruntusan bukan istilah medis lho readers! Kondisi ini (bruntusan) itu menggabarkan mengenai keadaan kulit yang permukaanya itu terasa kasar dan tidak rata.

Contohnya seperti adanya bintik-bintik kecil yang menonjol dan hampir seperti jerawat.

Bruntusan sebenarnya disebabkan oleh beberapa hal contohnya; komedo, iritasi wajah, dermatis, milia, dan sebagainnya.

Baca Juga: Menu Spesial Idul Adha 2023: Resep Sate Daging Kambing atau Sapi yang Empuk dan Anti Alot

Lalu bagaimana ya caranya mengatasi bruntusan yang membandel ini, karena rasanya itu nggak karuan?

Nah dalam artikel ini akan dijelaskan mengenai cara menghilangkan bruntusan di wajah hanya dalam semalam.

Dilansir dari akun youtube @ Desty Yufenty, berikut ini cara mengatasi bruntusan secara alami dan mudah!

Baca Juga: Berikut 8 Kebiasaan Simpel yang Bisa Bikin Kulit Kamu Jadi Glowing Seketika, Sudah Terbukti!

1. Rutin Membersihkan Wajah

Pastikan kamu membersihkan wajah kamu dari berbagai kotoran yang menempel ataupun sisa make up yang selesai kamu pakai.

Karena sisa-sisa make up yang tidak segera dibersihkan akan menimbulkan maslaah baru yang namanya komedo.

Nah dari komedo inilah yang nantinya akan menyebabkan masalah utama kamu yaitu bruntusan.

Baca Juga: Teks Khutbah Idul Adha 2023: Merenungi Makna Pengorbanan dalam Ibadah Kurban dan Keindahan Perangai Muslim

2. Es Batu

Kamu sudah tahu belum readers, bahwa es batu itu dapat mengurasi rasa gatal pada bruntusan kamu lho!

Kamu bisa mengambil es batu langsung dari kulkas kamu dan langsung aplikasikan saja es batu tadi dengan dilapisi tisue atau kain ya raeders.

Kamu bisa melakukan cara ini setiap malam sebelum tidur, agar bruntusan kamu bisa cepat mereda.

Baca Juga: Cara Buat Wajah Glowing Tanpa Bruntusan dan Komedo: Jangan Salah Urutan Pakai Moisturizer dan Face Oil

3. Maske Alami (Tomat)

Caranya simpel banget lho readers, kamu hanya perlu blender atau haluskan tomat.

Kemudian kamu bisa langsung aplikasikan ke wajah kamu, lalu tunggu sampai kering dan langsung bilas ya.

Dijamin deh bruntusan di wajah kamu pasti akan hilang seketika, nggak perlu tuh kamu repot-repot buat beli produk-produk mahal lagi.

Baca Juga: Jangan Lakukan Ini Agar Wajah Tetap Muda dan Glowing! Pakai Moisturizer dengan Gerakan ke Bawah Bikin Tua

4. Hindari Makanan Berminyak

Salah satu penyebab bruntusan yang mungkin sering dilakukan adalah sering mengkonsumsi makanan-makanan berminyak.

Nah readers, mimin saranin buat kamu yang bruntusan ataupun tidak tolong ya dikurangi makan makanan yang mengandung minyak berlebih.

Karena bukan hanya menyebabkan wajah kamu jadi sering bruntusan atau berjerawat tapi juga dapat menyebabkan kolestrol berlebih di tubuh kamu.

Jadi mulai sekarang mulai untuk memilahmilah makanan terlebih dahulu ya raeders!

***(Siti Melani Hari Rahmawati)

Rekomendasi