Benarkah Cuma Ada 5 SMA Negeri Terbaik di Kalimantan Selatan? Jangan Salah, SMAN 2 Banjarbaru Tak Termasuk

inNalar.com – Provinsi Kalimantan Selatan mempunyai banyak sekolah unggulan dan beberapa di antaranya termasuk sekolah menengah negeri.

Setidaknya ada lima SMA Negeri terbaik di Kalsel berdasarkan nilai UTBK.

Salah satu SMA Negeri terbaik di Kalimantan Selatan adalah SMAN 2 Banjarbaru yang terletak di ibu kota provinsi.

Baca Juga: Terbentang Di atas Kerajaan Kupu-Kupu, Jembatan Setinggi 100 M di Sulawesi Selatan Ini Jadi Wisata Terindah?

SMAN 2 Banjarbaru merupakan salah satu SMA negeri unggulan di Kalimantan Selatan berdasarkan nilai UTBK yang berdiri sejak tahun 1985.

Dengan sertifikasi A, SMAN 2 Banjarbaru menjadi salah satu SMA Negeri terbaik dan terpopuler di kalangan warga Kalimantan Selatan khususnya kota Banjarbaru.

Namun SMAN 2 Banjarbaru tidak masuk dalam jajaran SMA Negeri terbaik di Kalimantan Selatan seperti dilansir di website LTMPT.

Baca Juga: Link Nonton Streaming Putri Ariani di Semifinal America’s Got Talet (AGT) 2023 Pagi Ini, Dilengkapi Cara Vote

Ada lagi SMA Negeri terbaik di Kalimantan Selatan yang berhasil meraih nilai UTBK tertinggi siswa selain SMAN 2 Banjarbaru.

Untuk informasi selengkapnya, berikut data lima SMA Negeri di Kalimantan Selatan berdasarkan nilai UTBK.

1. SEKOLAH BANUA KALSEL (30315142)

Peringkat nasional:24
Nilai total UTBK:613 488
Instansi/Kota:Kabupaten Banjar

2. SMAN 7 BANJARMASIN (30304260)

Peringkat nasional:624
Nilai total UTBK:527.049
Instansi/Kota:Kota Banjarmasin

3. SMAN 1 BANJARBARU (30304597)

Peringkat nasional:637
Nilai total UTBK:526 509
Instansi/Kota:Kota Banjarbaru

4. SMAN 2 BANJARBARU (30304598)

Peringkat nasional:683
Nilai total UTBK:524.030
Instansi/Kota:Kota Banjarbaru

5. SMAN 1 BANJARMASIN (30304280)

Peringkat nasional:760
Nilai total UTBK:521 104
Instansi/Kota:Kota Banjarmasin

Berdasarkan data lima SMA Negeri terbaik di Kalimantan Selatan, ada tiga sekolah yang mengungguli SMAN 2 Banjarbaru.

Inilah data lima SMA Negeri teratas di Kalimantan Selatan berdasarkan nilai UTBK siswa, seperti dilansir situs LTMPT. Apakah ada sekolah impianmu? ***

 

Rekomendasi