10 Ucapan Selamat Idul Adha 2022 Bahasa Inggris dan Indonesia, Cocok untuk Status dan Kirim ke Teman

inNalar.com – Beberapa hari lagi, umat muslim akan merayakan hari raya Idul Adha 2022. Setiap orang memilki cara masing-masing unuk merayakannya. Salah satunya adalah dengan berkirim ucapan.

Ucapan selamat Idul Adha 2022 juga dapat disampaikan dengan berbagai bahasa. Selain bahasa Indonesia, bahasa Inggris juga kerap digunakan untuk mengirim ucapan selamat hari raya.

Menyampaikan ucapan selamat Idul Adha 2022 dalam bahasa Inggris dan bahasa Indonesia berguna untuk menjalin silaturahmi dengan teman dan keluarga.

Baca Juga: Momen Kebersamaan Pratama Arhan dengan Asisten Shin Tae-yong Jadi Sorotan Warganet: Keluarga Bahagia di Kuwait

Kelebihan lain jika kita menyampaikan ucapan selamat Idul Adha 2022 dengan bahasa Inggris dan Indonesia adalah kita bisa terlihat lebih modern dan menjangkau lebih banyak orang untuk bersilaturahmi.

Berikut inNalar.com rangkum 10 ucapan selamat Idul Adha 2022 dalam bahasa Inggris dan Indonesia, yang cocok untuk update status atau Anda kirim ke teman.

Ucapan Selamat Idul Adha 2022 dalam Bahasa Inggris:

Baca Juga: Ridwan Kamil Dikabari Emmeril Khan Hilang Terseret Arus Sungai Aaree Swiss saat Kunjungan ke Inggris

1. Hope this pious occasion of Eid there is peace, purity, and sanctity in the family. Happy Eid to all!

2. Wishing that Allah will brings you treasured moments of happiness and joy on the festive occasion of Eidl Adha. Eidl Adha Mubarak!

3. Hope that you and your family are blessed witn Allah’s love and care on Eidl Adha and always. Wishing you and your family a blissful Eidl Adha!

4. May the noor of this Eid illuminate your heart, mind, soul, and may all your prayers be answered. Eid Mubarak!

5. On the holy occasion of Eidl Adha that celebrates the Hajj, may you be filled with happiness and may every step of your journey through your life be blessed by Allah.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF U-19 2022 Grup A : Akan Main Malam, Laga Perdana Lawan Vietnam

6. Sending you best wishes on Eid al Adha and wishing that it brings you joy and blessings.

7. May Allah flood your life with happiness and your heart with love in this Eid al Adha. Wishing you a very happy Eid.

8. May Allah gives His blessings and grants you forgiveness.

9. May God gives you happiness of heaven above. Happy Eid al Adha to you all.

10. Happy Eid al Adha! Wishing you an Eid that brings you a lot of cheerful, happiness, and affluence.

Baca Juga: Biodata dan Profil Marshanda Lengkap, Artis Cantik yang Dikabarkan Hilang di Los Angeles, Kini Ditemukan

Ucapan Selamat Idul Adha 2022 dalam Bahasa Indonesia

1. Marilah kita mengawali hari kurban dengan penuh senyuman dan kebahagiaan layaknya mereka yang begitu bahagia menerima pemberian darimu. Semoga kurbanmu tahun ini berkah.

2. Semoga kesehatan, kemaghfiratan, serta kebahagiaan selalu menyertai kita semua yang ikhlas dalam berkurban. Selamat hari raya Idul Adha!

3. Semoga Allah menerima segala amal baik kita semua serta mengampuni semua dosa-dosa yang pernah kita perbuat. Selamat Idul Adha!

4. Kurban adalah pertanda cinta kepada Allah dan sesama. Selamat hari raya Idul Adha 2022.

5. Semoga Allah menerima amalanmu, mengampuni dosamu, mengangkat penderitaanmu, dan kaum muslimin. Selamat hari raya Idul Adha!

Baca Juga: Awas! Ini 5 Tanda Pacarmu Seorang Control Freak, Salah Satunya Suka Mengkritik

6. Selamat hari raya Idul Adha 2022. Semoga Allah menerima seluruh amalan baik yang kita perbuat.

7. Bersamaan dengan gema takbir dari setiap pintu masjid, kami sekeluarga mengucapkan selamat hari raya Idul Adha 2022. Semoga Allah selalu melapangkan rezeki dan keberkahan bagi kita semua. Mohon maaf lahir dan batin.

8. Selamat hari raya Idul Adha 2022. Semoga esensi utama dari kurban akan senantiasa tertanam dalam setiap jiwa dan hati kita. Mohon maaf lahir dan batin.

9. Air wudhu basahi wajah. Tunaikan shalat saat ibadah. Selamat hari raya Idul Adha 2022. Semoga persaudaraan kita akan tetap terjalin indah.

10. Menyambung kasih, merajut cinta. Beralas ikhlas, beratap doa. Semasa hidup bersimbah khilaf dan dosa, berharap dibasuh maaf. Selamat Idul Adha 2022.

Baca Juga: Kabar Duka: Komedian Purwadi Alias Rita Warintil Meninggal Dunia Pada Senin, 6 Juni 2022, Ini Kronologinya

Itulah tadi 20 ucapan selamat Idul Adha 2022 dalam bahasa Inggris dan Indonesia yang inNalar rangkum dari berbagai sumber untuk Anda. Semoga dapat meramaikan perayaan Idul Adha Anda tahun ini.***

Rekomendasi