inNalar.com - Setelah ramai diberitakan di berbagai media, Jung Kyung Ho akhirnya buka suara mengenai hubungannya dengan Sooyoung SNSD (Girl’s Generation).
Hal diketahui saat Jung Kyung Ho menjalani sesi wawancara untuk film terbarunya “Men Of Plastic”.
Ia menjawab sejumlah pertanyaan tentang Sooyoung, wanita yang telah menjadi kekasihnya selama 10 tahun terakhir.
Baca Juga: Link Live Streaming Jepang vs Kroasia Piala Dunia 2022: Susunan Pemain dan Kabar Terbaru
Saat ditanya mengenai rencana pernikahan, sang aktor memberikan tanggapan itu dengan tertawa dan malu-malu.
“Saya dan Sooyoung akan menikah saat waktunya telah tiba,’’ kata Jung Kyung Ho dikutip inNalar.com dari Soompi.
Jung Kyung Ho juga mengatakan bahwa dirinya dengan Sooyoung belum pernah melakukan diskusi yang konkret mengenai rencana pernikahan mereka.
Pun, mereka juga tidak mau terpengaruh dengan pandangan orang lain untuk saat ini.
Berkencan selama 10 tahun, banyak sekali kenangan yang telah mereka buat. Pada, wawancanya itu Jung Kung Ho mengatakan bahwa Sooyoung adalah orang yang paling sering diajak bicara.
Artikel Terkait
If You Wish Upon Me Sudah Tayang, Berikut Daftar Pemeran Dari Ji Chang Wook Hingga SooYoung SNSD
Link Nonton Big Mouth Episode 6 Sub Indo, Tonton Aksi Lee Jong Suk dan YoonA SNSD Gratis di Sini
Segini Harga Baju Batik Sehun EXO yang Dipakai saat di Bandara dan Keistemewaannya: EXO-L Wajib Tahu
Hasil Tes MBTI EXO Terbaru Lengkap 9 Member, Sehun Ngaku Istimewa, CHEN Ada yang Berubah, Lay Bagaimana?
Daftar Lengkap Pemenang Blue Dragon Film Awards 2022, Mulai dari Yoona, IU, Kim Hye Yoon Hingga Go Kyung Pyo