inNalar.com - Pendaftaran Beasiswa Indonesia Bangkit (BIB) masih dibukan hingga saat ini
Beasiswa keluaran kemenag bersama LPDP Kemenkeu Indonesia ini memang diperuntukkan kepada masyarakat Indonesia yang ingin melanjutkan ke jenjang S1, S2, dan S3.
Program yang ditawarkan sangat beragam, mulai dari program pendidikan dalam negeri hingga luar negeri.
Sebagaimana komitmen saat beasiswa ini diluncurkan, yakni mendoro SDM Indonesia maju baik skala regional, nasional, dan internasional.
Pendaftaran beasiswa BIB ini diawali dengan pembuatan akun peserta dimulai tanggal 5 Juni - 25 Juni 2023.
Mengenai pendaftaran BIB, terbagi dalam 3 tahap seleksi.
Tahap pertama, seleksi administrasi. Seleksi ini akan berlangsung 26 Juni - 2 Juli 2023.
kemudian hasil dari seleksi administrasi akan diumumkan 5 Juli 2023.
Tahap kedua, seleksi skolastik dan psikotes. Tahap kedua ini akan berlangsung pada 7-12 Juli 2023.
Tahap ketiga, yaitu seleksi wawancara yang akan berlangsung pada 17-21 Juli 2023.
Hasil akhir atau penerimaan beasiswa akan diumumkan pada 31 Juli 2023.
Bagi peserta penting juga untuk memperhatikan persyaratan yang dibutuhkan sebelum mendaftar, persyaratan umum diantaranya:
a. Warga Negara Indonesia
b. (I) Program S1: Transkrip Nilai SMA